Harga dan Spesifikasi Oppo N1 Desember 2013 - Oppo N1 dirilis pada september 2013 di beijing cina, Smartphone ini memiliki Dimensi 170.7 x 82.6 x 9 mm dengan berat 213 gram. Perangkat yang memiliki layar Touchscreen Multi-touch, capacitive screen, Gorilla Glass 3 ini memiliki layar PS LCD capacitive touchscreen 5.9 Inci, dengan resolusi 1080p Full HD (1920 x 1080 pixels), 377 PPI dan dilengkapi dengan 16 million colors.
Oppo N1 akan menggunakan kamera dengan 13 Megapiksel ditambah kekuatan Xenon Flash. smartphone ini dipersenjatai dengan prosesor quad-core Qualcomm Snapdragon 600 dengan kecepatan 1.7 GHz, dan GPU Adreno 320, dan didukung oleh RAM 2GB. Oppo N1 ini menggunakan Sistem Operasi Android OS, v4.2 (Jelly Bean). Perangkat ini Hadir dengan warna putih. Dan dilengkapi dengan Beterai Li-Ion 3610 mAh yang akan mendukung ketahan hidup dari perangkat ini.
Dalam hal desain, salah satu bagian yang mendapat perhatian adalah kameranya. OPPO N1 memang unik, smartphone ini memang hanya memiliki sebuah kamera saja. Namun, kamera tersebut bisa diputar 206 derajat ke arah depan maupun belakang. Dengan kata lain, Anda seolah-olah juga memiliki kamera depan dengan resolusi yang tinggi.
Untuk Harga Oppo N1 dibandrol dengan harga Rp 6.999.000. Demikian postingan saya kali ini mengenai harga dan spesifikasi Oppo N1. Semoga bermanfaat bagi sobat para pencinta gadget tanah air.
Posted by 9:55 AM and have
, Published at